Event TI

Menampilkan berbagai Berita menarik, berita tentang peminatan dan berita lainnya.

10 November 2024

Kelas Intensif

Kelas intensif ini bertujuan untuk membantu mahasiswa dalam memahami dan menguasai materi mata kuliah yang belum dikuasai, khususnya dalam persiapan menghadapi Ujian Tengah Semester (UTS).

Lihat Detail
27 October 2024

Self Development with HIMATI

Workshop Self Development with HIMATI bertema “Mental Health for Students and Aspiring IT Professionals” adalah acara yang berfokus pada pentingnya menjaga kesehatan mental bagi mahasiswa di bidang IT serta calon profesional di dunia teknologi.

Lihat Detail
07 September 2024

BIG TECH VOL. 03

Seminar IT tentang pemanfaatan teknik "Automation Testing" pada pengembangan perangkat lunak.

Lihat Detail
15 July 2024
-
16 July 2024

𝗢𝗽𝗲𝗻 𝗥𝗲𝗰𝗿𝘂𝗶𝘁𝗺𝗲𝗻𝘁 𝗝-𝗧𝗘𝗞𝗡𝗢 𝟮𝟬𝟮𝟰

Program kerja yang bertujuan untuk membuat jurnal dan meningkatkan budaya literasi di STT Terpadu Nurul Fikri, J-TEKNO atau Jurnal Teknologi mengadakan Open Recruitment. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk bergabung dan berkontribusi dalam meningkatkan budaya literasi di kampus kita.

Lihat Detail
13 July 2024

Persegi 2024

Perkenalan dan Sharing Kegiatan Teknik Informatika dalam acara PERSEGI yang bertujuan untuk mensosialisasikan peminatan dan mengenal lebih dalam apa saja yang ada di jurusan Teknik Informatika STT NF. Jangan lewatkan kesempatan berharga ini dan catat perwakilan kelasmu!

Lihat Detail